Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2014

Menangani Network Manager Yang Hilang

Kamis sore, saat saya tengah asyiknya menginstall beberapa aplikasi jaringan sambil mempercantik tampilan OS Ubuntu yang saya miliki. Tiba-tiba entah kenapa koneksi putus begitu saja. Saya memang sudah terbiasa dengan koneksi lemot yang kadang kala harus saya terima dari provider penyedia layanan. Tapi kali ini benar-benar celaka! Melakukan ping ke google saja langsung putus.