Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2013

Static Routing

Yang namanya Router tentu di berfungsi untuk menghubungkan 2 atau lebih jaringan yang berbeda satu sama lain serta memilihkan jalur terbaik yang akan di lalui oleh si kurir(Protokol TCP/IP). Untuk bisa melakukan hal tersebut router akan melihat informasi yang terdapat didalam table Routing yang telah dibuat. Informasi serperti Destination Address(alamat Tujuan) serta gateway(Pintu Keluar) yang dibutuhkan si kurir tersedia di dalam tabel Routing.